Scroll untuk baca artikel
MotoGP

Jorge Martin Star Terdepan Kualifikasi MotoGP Doha 2021

366
×

Jorge Martin Star Terdepan Kualifikasi MotoGP Doha 2021

Sebarkan artikel ini

LOSAIL, – Pembalap pramac ducati Jorge Martin mencatatkan waktu tercepat kualifikasi MotoGP Doha 2021, di sirkuit Losail Qatar Minggu, (04/04/2021).

Pembalap pramac ducati lainnya Johann Zarco berada di posisi ke-2 disusul pembalap yamaha Maverick Vinales di posisi ke-3.

Di grid kedua pada posisi ke-4 di tempati Jack Miller (Ducati), Fabio Quartararo di posisi ke-5 dan Fecco Bagnaina di posisike-6.

https://twitter.com/MotoGP/status/1378403761983516676

 

-

Baca artikel lainnya di GOOGLE NEWS

Tinggalkan Balasan